Id:Fasilitas Transportasi

From OpenStreetMap Wiki
Jump to navigation Jump to search
Giwangan.jpg

Transportasi

Objek yang memberikan pelayanan dan fasilitas transportasi seperti transportasi umum bis, kereta, pesawat dan lain-lain. Berikut adalah objek transportasi di Indonesia:

No. Nama Objek Jenis Objek Deskripsi Key Value Simbol di OSM Foto
1. Halte Bus node area Tempat untuk menunggu bus highway bus_stop
Bus stop.12.svg
Halte bus lippocikarang.jpg
2. Terminal Bus node area Tempat untuk pemberhentian bus dan juga bisa sebagai tempat bus berkumpul amenity bus_station
Amenity bus station.svg
Giwangan.jpg
3. Stasiun Kereta node area Tempat naik dan pemberhentian kereta api public_transport station
Stasiun Tugu.JPG
4. Pelabuhan node area Tempat naik dan pemberhentian kapal amenity ferry_terminal
Ferry Reet.jpg
5. Bandar Udara node area Tempat naik dan pemberhentian pesawat aeroway aerodrome
Aerodrome.svg
KualaNamuTerminal.jpg
6. Lampu Lalu Lintas node Lampu yang mengatur laju kendaraan di jalan raya highway traffic_signals
Rendering-traffic singals.jpg
Traffic lights.jpg
7. Pangkalan Ojek/Becak node area Lokasi / Tempat yang digunakan sebagai tempat berkumpulnya ojek/ becak
Shelter2.p.16.png
Pangkalan ojek.jpg
8. Tempat Parkir node area Tempat untuk memarkir kendaraan.
  • Parking-bicycle-16.svg
  • Parking-motorcycle-16.svg
  • Parking-16.svg
Multi-storey car park in a Housing and Development Board estate, Singapore - 20060315.jpg
9. Bengkel / Tambal Ban node area Tempat memperbaiki kendaraan baik itu roda dua ataupun roda empat/lebih shop car_repair
Car repair-14.svg
[[|100px|center]]
10. Tempat Cuci Kendaraan node area Tempat pencucian kendaraan baik mobil ataupun motor amenity car_wash
Car wash-14.svg
Cuci Mobil.jpg
11. Pom Bensin node area Tempat yang menyediakan layanan pengisian bensin amenity fuel
Fuel-16.svg
Pertamina filling station, Bali, Indonesia.jpg
12. Toko Mobil node area Tempat / bangunan yang menjual mobil serta aksesoris mobil shop car
Purple-car.svg
A Toyota Showroom at Dhaka,2014.jpg
13. Toko Motor node area Tempat / bangunan yang menjual motor serta aksesoris motor shop motorcycle
Shop motorcycle.svg
[[|100px|center]]
14. Toko Sepeda node area Tempat / bangunan yang menjual sepeda serta aksesoris sepeda shop bicycle
Bicycle-16.svg
[[|100px|center]]


Ada juga objek yang merupakan jalur transportasi dari berbagai macam jenis kendaraan. Berikut adalah jalur transportasi yang dapat kita petakan:

No. Nama Objek Jenis Objek Deskripsi Key Value Simbol di OSM Foto
1. Jembatan way Jalan (dari bambu, kayu, beton, dan sebagainya) yang direntangkan di atas sungai (jurang, tepi pangkalan, dan sebagainya) bridge yes
Railway bridge mapnick render.jpg
Jembatan Kalahien.jpg
2. Jalur Kereta Api way Jalur untuk kereta api railway rail
Mapping-Features-Railroad-With-Station.png
Semboyan 2A1 09-2015.jpg
3. Terowongan way Tembusan dalam tanah atau gunung dan digunakan untuk jalan kereta api dan transportasi tunnel yes
Lpn010414 3.JPG
4. Landasan Pacu Pesawat way Jalan untuk tinggal landas ataupun mendarat pesawat aeroway runway
Rendering-aeroway runway.png
Sam ratulangi airport.jpg
5. Jalur Sepeda way Jalur khusus untuk pengendara sepeda highway cycleway
Cycleway osm.png
Jalur sepeda sentul city.jpg
6. Jalur Bus way Jalur khusus untuk bus busway lane
Buslane.jpg

Beberapa Atribut Informasi tambahan pada Transportasi

Jika anda mengambarkan suatu objek dengan menggunakan atribut landuse maka sebaiknya anda menambahkan juga beberapa informasi yang terkait bangunan yang ada di bawah ini:

No. Informasi Key Value Keterangan
1. Arah oneway
  • yes (Jika jalan tersebut memang hanya untuk 1 arah saja)
  • no (Jika jalan tersebut dapat dilalui oleh 2 arah)
Informasi arah jalan dapat dituliskan tag seperti berikut oneway=yes jika jalan tersebut terbatas untuk 1 arah saja. Untuk informasi lengkapnya silahkan klik di sini
2. Layer (Tingkatan) layer
  • -5 sampai 5
  • Nilai 0 adalah nilai awal dari suatu layer jalan/garis yang artinya objek jalan/garis tersebut berada tepat di atas permukaan tanah. Jika lebih besar dari 0 maka berada di atas tanah dan lebih kecil dari 0 berada di bawah permukaan tanah)
Informasi layer (tingkatan) jalan dapat dituliskan tag seperti berikut layer=1 artinya jalan tersebut berada 1 tingkat di atas jalan utama yang berada tepat di atas tanah atau layer=-1 artinya jalan tersebut berada 1 tingkat di bawah permukaan tanah. Untuk informasi lengkapnya silahkan klik di sini
3. Lebar Objek width User Defined maksudnya adalah value ditentukan oleh pengguna sesuai dengan lebar jalan yang dipetakan. Lebar jalan dapat juga dijadikan infromasi terhadap suatu objek garis baik itu jalan ataupun objek garis yang lain. Sebagai contoh suatu jalan memiliki lebar sebesar 10 meter maka dapat dituliskan tag seperti berikut width=10 Untuk informasi lengkapnya silahkan klik di sini
4. Permukaan surface
  • asphalt (jalan tersebut memiliki permukaan aspal)
  • concrete (jalan tersebut memiliki permukaan beton)
  • metal (jalan tersebut memiliki permukaan besi / baja. Biasanya terdapat pada jembatan)
  • wood (jalan tersebut memiliki permukaan kayu)
  • grass (jalan tersebut memiliki permukaan rumput)
  • ground (jalan tersebut memiliki permukaan tanah)
  • gravel (jalan tersebut memiliki permukaan batu-batu kerikil)
  • mud (jalan tersebut memiliki permukaan lumpur)
  • sand (jalan tersebut memiliki permukaan pasir)
Permukaan merupakan jenis lapisan pada objek jalan / garis yang ingin kita petakan . Sebagai contoh suatu jalan memiliki permukaan aspal maka dapat dituliskan tag seperti berikut surface=asphalt Untuk informasi lengkapnya silahkan klik di sini